Ada yang berbeda dalam bulan Ramadan kali ini bagi grup musik Armada. Lantaran sudah berkeluarga, masing-masing personel pun harus berkumpul dengan keluarga saat hari raya Idul Fitri nanti. Simak selengkapnya dalam tayangan berikut ini!