Polda Metro Jaya menduga gulungan bungkus kabel yang ditemukan menumpuk di gorong-gorong adalah milik PLN. Polda mengendus adanya unsur kelalaian yang dilakukan sehingga menyebabkan tumpukan bungkus kabel tersebut.