Menjelang dimulainya Multilateral Naval Exercise Komodo di Padang Sumatera Barat, latihan pengamanan terus dilakukan komando pasukan katak.