Kebijakan Presiden Amerika Serikat, Donald Trump, untuk menginvestigasi penyebab defisit neraca perdagangan Amerika, ditanggapi serius oleh organisasi internasional, seperti ICC.