Surprise Me!

62 Penerjun Internasional Meriahkan Jogja Air Show 2017

2017-04-27 132 Dailymotion

62 penerjun payung memeriahkan Jogja International Air Show 2017 di wilayah langit Gunungkidul. Mereka antusias dan mengagumi keindahan alam dan keramahan warga Yogyakarta, saat mengikuti rangkaian acara pameran dirgantara internasional tersebut.