Mantan Menteri Perekonomian, Rizal Ramli, diperiksa KPK sebagai saksi dalam kasus BLBI. Rizal menyebutkan, pengungkapan kasus tersebut sebagai bentuk momentum pemerintah Jokowi untuk bersih-bersih.