Berniat mengelabui aparat, seorang bandar narkoba sembunyikan sepuluh gram sabu di dalam mesin cuci. Tak hanya mesin cuci, sabu pun disembunyikan dalam koper.