Surprise Me!

Angin Puting Beliung Rusak Tempat Wisata

2018-01-30 2 Dailymotion

VIVA – Sejumlah fasilitas obyek wisata yang terdapat di kawasan wisata Gunung Dempo, Kota Pagar Alam, Sumatera Selatan porak poranda diterjang angin puting beliung.