Air Terjun Gondoriyo di Kota Semarang tak hanya menyimpan eksotisme tetapi juga terpelihara kelestariannya. Wisata yang belum dikelola secara komersial ini bisa dinikmati keindahnya secara gratis.