Mengisi bulan Ramadan, para santri di Sukabumi berkunjung ke sejumlah instansi untuk menggelar ke" /> Mengisi bulan Ramadan, para santri di Sukabumi berkunjung ke sejumlah instansi untuk menggelar ke"/>
Surprise Me!

Khatam Al Quran Lewat "Ngaji on The Street"

2018-06-01 67 Dailymotion

Mengisi bulan Ramadan, para santri di Sukabumi berkunjung ke sejumlah instansi untuk menggelar kegiatan "Ngaji On The Street".



Seperti yang dilakukan di trotoar Balai Kota Sukabumi, Jalan R Syamsuddin Sukabumi, setiap santri mengaji satu juz hingga khatam 30 juz Al Quran.



Program ngaji di jalan dimaksudkan untuk mengajak umat muslim agar khusyuk berpuasa dan ikut bertadarus bersama.