VIVA.co.id - Seorang ustaz muda yang juga pimpinan pondok pesantren Al Mardaniyah, Cibinong, Bogor tewas akibat tiga tusukan di tubuhnya. Pelaku pembunuhan sadis tak lain merupakan teman selingkuh istri korban.