Surprise Me!

Kisah Sabu di Dalam Sepatu (Bagian 1)

2018-08-08 2 Dailymotion

VIVA.co.id - Direktorat Narkoba Polda Metro Jaya menggerebek sebuah ruko penjual sepatu di Joglo, Jakarta Barat. Ternyata ruko tersebut tidak menjual sepatu seperti biasanya, namun sepatu yang didalamnya disembunyikan narkoba.