VIVA.co.id - Abraham Lunggana atau biasa disapa H. Lulung dipanggil Mabes Polri untuk menjadi saksi dalam kasus korupsi UPS. Kabareskrim Komjen Pol Budi Waseso mengatakan bahwa H. Lulung berpotensi menjadi tersangka.