Surprise Me!

Kebakaran Hebat Landa Pabrik Sandal di Namorambe

2018-08-31 3 Dailymotion

VIVA.co.id - Sebuah pabrik sandal di Kecamatan Namorambe, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara, ludes terbakar semalam. Dengan cepat kobaran api membakar seluruh pabrik, dikarenakan banyaknya material plastik yang mudah terbakar.