VIVA.co.id - Kecelakaan maut di Pondok Indah, Jakarta Selatan berawal dari pelaku yang mencoba merebut kendali mobil dari sopir yang mengantarnya. Usai sopir turun dari mobil, pelaku melarikan mobil dengan kencang.