VIVAlife - Pemerintah Korea Utara mulai membuka diri untuk sektor pariwisata. Mereka meluncurkan sebuah situs pariwisata sebagai upaya untuk menarik lebih banyak wisatawan untuk berkunjung ke Korea Utara.