VIVAlife - Rumah terapung yang menjadi objek wisata di wilayah Kashmir, India, terancam hilang dalam hitungan beberapa tahun ke depan. Pasalnya, pemerintah setempat melarang warga untuk melakukan perbaikan maupun rekonstruksi perahu karena dianggap menyebabkan polusi air.