Surprise Me!

Rumah Tahan Gempa di Yogyakarta

2018-10-07 5 Dailymotion

VIVA – Berkaca dari sederetan gempa dan tsunami yang terjadi di wilayah Indonesia, mitigasi bencana menjadi perhatian berbagai pemangku kepentingan. Salah satu upaya yang dilakukan adalah membangun rumah tahan gempa seperti yang ada di Yogyakarta.