Gempa dan tsunami di Sulawesi Tengah memang meninggalkan kisah tersendiri bagi para korban selamat.
Namun setelah lebih dari sepekan sejak gempa dan tsunami, kisah-kisah penyelamatan korban gempa menimbulkan secercah harapan.