Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengucapkan selamat atas dilandiknya Anies Baswedan dan Sandiaga Uno sebagai Gubernur DKI Jakarta. AHY sebelumnya sempat bersaing di Pilgub DKI Jakarta putaran pertama bersama Syilvi.