Partai NasDem berkomitmen untuk terus mengawal pemerintahan Joko Widodo dan memastikan progres pembangunan tetap berjalan. Hal ini disampaikan oleh Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh di Kendari, Sulawesi Tenggara.