Ratusan purnawirawan TNI angkatan darat menyatakan kesediaan menjamin penangguhan penahanan Kivlan Zen. Namun wacana ini belum di tanggapi oleh pihak Polda Metro Jaya. Permohonan Penangguhan Penahanan Kivlan Zen