Musim kemarau membuat surut waduk buatan untuk saluran irigasi di kabupaten Bojonegoro,Jawa Timur. Kondisi ini berdampak langsung terhadap petani yang kesulitan bercocok tanam. Waduk Buatan Kering, Petani Gagal Panen