Kali Lamong Meluap, 11 Desa di Gresik Terendam Banjir
2020-01-09 15 Dailymotion
Banjir luapan Kali Lamong masih merendam sebelas desa di kabupaten Gresik, Jawa Timur. Banjir memutus jalan alternatif menuju ke sejumlah kabupaten. Kali Lamong Meluap, 11 Desa di Gresik Terendam Banjir