Pantai Tureloto yang berada di Nias Utara, Sumatera Utara, selalu ramai dikunjungi wisatawan. Pantai Tureloto ini memiliki air laut biru yang jernih dan tenang. Jelajah Wisata Pantai Tureloto Nias