Praktisi Global Health Monica Nirmala mengatakan Indonesia telat dalam mendeteksi virus corona. Salah satu faktor yang diduga karena reagen (alat deteksi) yang digunakan kurang sempurna.Praktisi: Indonesia Telat Deteksi Virus Corona