Presiden Joko Widodo kembali mengingatkan kepala daerah baik tingkat 1 dan 2 segera melakukan realokasi dan refocusing APBD terkait rencana penerapan PSBB di daerah. Jokowi: Daerah Realokasi Anggaran untuk PSBB