Surprise Me!

Ojek Online Boleh Bawa Penumpang, Tapi Ada Syaratnya

2020-04-13 8 Dailymotion

VIVA – Kementerian Perhubungan menerbitkan peraturan mengenai syarat sepeda motor yang diperbolehkan mengangkut penumpang. Sepeda motor termasuk kendaraan online di wilayah PSBB harus mematuhi protokol kesehatan.