Surprise Me!

Pencurian di Mini Market di Medan

2020-08-26 266 Dailymotion

MEDAN, KOMPAS.TV - Tiga pencuri beraksi di mini market Jalan M. Said, Kec Medan Perjuangan.

Dua pelaku berhasil diringkus petugas, sementara satu pelaku berhasil lolos.

Aksi ketiga pelaku terekam cctv.

Dari catatan polisi, para pelaku baru pertama kali beraksi.

Para pelaku terancam penjara 7 tahun. (*)

#cctv#cctvmaling #malingminimarket #pencuriminimarket #polrestabesmedan #sumaterautara #sumut #medan #beritamedan #beritadaerah