Bak Pangeran, SEVENTEEN Ajak Fans Bermimpi Lewat Lagu DREAM
2022-11-09 61 Dailymotion
SEVENTEEN boy group asal Korea Selatan beranggotakan S.Coups, Jeonghan, Joshua, Jun, Hoshi, Wonwoo, Woozi, DK, Mingyu, The8, Seungkwan, Vernon, dan Dino ini baru saja merilis lagu dan video klip terbaru.