Perusahaan teknologi Tiongkok Xiaomi secara resmi merilis chip seluler 3 nanometer pertama yang dikembangkan sendiri, Xring O1, di Beijing, Cina.