Surprise Me!

Jangan Galau! Ini 5 Tips Anti Bokek di Akhir Bulan

2025-06-23 21 Dailymotion

Jakarta: Sudah akhir bulan, pasti banyak dari kalian yang mulai bokek. Aduh mulai hilangin deh kondisi seperti ini. Ini Namanya kalian belum merdeka finansial

Coba deh kalian ikutin 5 tips ini deh, dijamin, setiap akhir bulan kalian nggak bakalan bokek lagi!