Permasalahan di Papua, Polri: KKP Lebih Berbahaya Dibanding KKB
2025-07-17 76 Dailymotion
Permasalahan di Papua semakin kompleks. Tidak hanya karena adanya gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) dari kelompok kriminal bersenjata (KKB), melainkan juga kelompok kriminal politik (KKP).