Surprise Me!

Jokowi Singgung Perubahan Logo Gajah PSI: Artinya Kadernya Cerdas-Cerdas!

2025-07-19 200 Dailymotion

SOLO, KOMPAS.TV Presiden ke-7 RI, Joko Widodo menyinggung perubahan logo PSI menjadi gajah.

Hal ini disampaikan saat berpidato di Kongres PSI yang digelar di Solo pada Minggu (19/7/2025).

Jokowi mengatakan bahwa Gajah merupakan lambang ilmu pengetahuan.

"Gajah ini adalah lambang ilmu pengetahuan, artinya PSI adalah partai cerdas," ujar Jokowi.

Produser: Theo Reza

Video Editor: Novaltri Sarelpa

#jokowi #kongrespsi #psi #kaesang

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/606184/jokowi-singgung-perubahan-logo-gajah-psi-artinya-kadernya-cerdas-cerdas