JAKARTA, KOMPAS.TV Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Bhudi Hermanto menyampaikan update insiden ledakan SMAN 72 Jakarta.
Hal ini disampaikan dalam konferensi pers di Jakarta pada Kamis (8/11/2025).
Bhudi menjelaskan analisa motif dan dugaan jaringan masih ditangani oleh Tim Gegana Brimob hingga Densus 88.
Bhudi juga menyampaikan bahwa status terduga pelaku yakni anak yang berhadapan dengan hukum.
Produser: Theo Reza
#poldametrojaya #ledakan #breakingnews
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/629107/polda-metro-jaya-soal-status-terduga-pelaku-ledakan-sman-72-jakarta-anak-berhadapan-dengan-hukum