Penghargaan Anugerah Musik Indonesia (AMI) 2025 telah digelar. Sederet musisi Tanah Air yang masuk nominasi pun berhasil menyabet berbagai kategori.