Wakil Menteri Haji dan Umroh Dahnil Anzar Simanjuntak optimis pelaksanaan ibadah haji 2026 akan lebih baik dibanding tahun-tahun sebelumnya.